Jumat, 28 Maret 2014

Khasiat Putri Malu Sebagai Obat Wasir

Khasiat Putri Malu Sebagai Obat Wasir

putri pudica, putri malu, manfaat putri malu,khasiat putri malu, manfaat mimosa pudica


Mimosa pudica atau putri malu dibarat dikenal dengan sebutan  cemara kecil/ small evergreen. Tanaman ini memiliki sejumlah nama panggilan , touch-me-not, dan sensitive plant. Di Indonesia disebut putrid malu.
Dalam pengobatan Ayurvedic  (konsep kesehatan tertua dalam kita veda india) , Putri malu dikenal sebagai lajjalu bukan karena daun yang bergerak menutup biladisentuh , tetapi manfaat terapeutik senyawa dalam tanaman tersebut yang mampu mengobati berbagai penyakit. Banyak penderita wasir mengalami lega ketika menggunakan putri malu sebagai terapi pengobatannya. Selain itu juga anti oksidant yang ada didalamnya secara khusu membantu pengobatan wasir.

Putri Malu dan Wasir

Wasir adalh penyakit yang dikarenakan pembuluh darah di daerah anus membengkak dan menjadi sangat sakit . Wasir dapat berasal dari mengejan saat buang air besar , kehamilan , kelebihan berat badan , dan faktor lainnya . Pembengkakan , rasa tidak nyaman , dan bahkan perdarahan adalah indikasi umum dari wasir. Kondisi tersebut sangat menyakitkan bagi para penderita wasir. Bahkan , dalam pengobatan Ayurveda , wasir dikenal sebagai " Arsha shoola " yang diterjemahkan menjadi " sakit  yang menusuk seperti jarum . " Ouch!

Bagi mereka yang mengalami penderitaan wasir , Mimosa pudica/ putrimalu menawarkan beberapa keuntungan . Jika Anda tahu apa-apa tentang sejarah cukur , Anda mungkin pernah mendengar tentang krayon obat penahan darah – seperti perangkat kecil yang mampu menghentikan pendarahan yang diakibatkan  dari mencukur. Nahh! Mimosa pudica memiliki kualitas obat penahan darah yang sama untuk menghentikan pendarahan . Hal Ini bisa sangat berharga untuk perdarahan wasir . Sebuah pasta topikal yang terbuat dari daun putri malu telah dikenal sebagai terapi wasir setidaknya sejak abad ke-16. Selain itu , Putri malu yang memiliki kadar fenol dan antioksidan diyakini dapat membantu enyembuhan luka .Dengan demikian perdarahan wasir lebih cepat sembuh .

Khasiat Putri malu Mengobati Wasir

Jika sakit wasir mengganngu aktivias anda , terapi herbal alami dengan putrid malu bisa menjadi jalan untuk membatu peyembuhan wasir . Hal ini dilakukan setidaknya 500 tahun penggunaan tradisional , keuntungan lainnya putri malu tidak mengandung senyawa sintetis atau bahan kimia berbahaya . Itu lebih dari yang dapat dilakukan untuk kebanyakan obat konvensional yang tersedia di apotek setempat .


Meskipun obat herbal dapat mengurangi rasa sakit wasir, bahkan mengobatinya namun sangat penting diperhatikan factor-faktor penyebabnya. Contoh Jika Anda kelebihan berat badan atau ketegangan saat buang air besar , tentu anda harus juga melakukan diet dan menghindari buang air besar secara terburu.

- Dr. Edward F. Group III, DC, ND, DACBN, DCBCN, DABFM

Minggu, 23 Maret 2014

Berbagai Khasiat Putri Malu untuk kesehatan (Mimosa pudica)

Berbagai Khasiat Putri Malu untuk kesehatan (Mimosa pudica)

putri pudica, manfaat putri malu,khasiat putri malu, jual putri malu


Pudica yang dalam bahasa latin berarti malu menunjukan sifat khusus si putri malu ini. Daun yang apabila tersentuh layu dengan sendirinya memberikan cirri tersendiri yang banyak diteliti oleh para ahli botani. Walaupun sejumlah anggota polong-polongan dapat melakukan hal yang sama, putri malu bereaksi lebih cepat daripada jenis lainnya. Kelayuan ini bersifat sementara karena setelah beberapa menit keadaannya akan pulih seperti semula. dismaping sifatnya yang unik Khasiat  putri malu untuk kesehatan juga cukup banyak.

Putri malu memiliki banyak sekali nama seperti mori vivi (Hindia Barat),nidikumba (Sinhala, berarti "tidur"), mate-loi (Tonga, berarti "pura-pura mati") makahiya (Filipina, berarti "malu"), Mimosa pudica (latin). Kesemuanya memiliki arti kurang lebih menggambarkan sifat gerak menutup daun putrid malu tersebut.

Tentu menjadi pertanyaan, mengapa tumbuhan ini egitu banyak dikenal diberbagai daerah dengan nama yang berbeda-beda. Adakah perdu ini hanyalah tanaman biasa saja tanpa memiliki arti apapun. Tidaklah Tuhan menciptakan segal sesuatunya sia-sia, mungkin kalimat ini yang mendorong para ahli untuk terus meneliti manfaat putrid malu.

Dibidang kesehatan ternyata manfaat putri malu sangatlah banyak. Baik secara empiris ataupun uji ilmiah menunjukan bahwa tanaman putrid malu ini mampu membantu mengobati berbagai penyakit. Semisal daun putri malu dapat mengobati impotensi dan ereksi yang kurang sempurna. Akar putrid malu dipercaya membantu mempercepat keringnya luka pada penderita diabetes, akar dan daun putrid malu sebagai obat bronchitis dan gangguan pernafasan, bahkan sulit tidur juga bisa disembuhkan dengan mengkonsumsi daun putrid malu.

Kandungan kimia dalam putrid malu  yang sangat penting adalah mimosine yang mempunyai sifat kimiawi dan efek dalam farmakologi antara lain manis, astringen, dan agak dingin. Sedangkan efek farmkologisnya adalah sebagai penenang (tranquiliser), pelancar dahak (expectoran), sedative, anti batuk (antitusif), penurun panas (antipiretic), pelancar air kencing (diuretic), dan anti radang (anti-inflammatory), pencegah infeksi dsb.
Namun demikian penggunaan secara berlebihan khususnya akar putri tidak dianjurkan kepada orang hamil. Karena bisa membahayakan janin yang sedang dikandungnya. Pengetahuan pemanfaatan putrid malu dan proses pengobatannya tetap mengacu pada ilmu fitoterapi yang tepat dan benar.

putri pudica, manfaat putri malu, khasiat putri malu, jual putri malu, produk putri malu


Bagaimana Cara Meramu Putri Malu?
1.       Khasiat  Putri malu untuk menyembukan luka penderita diabetes
Cara meramu: keringkan seluruh bagian tanaman putrid malu dengan mengangin-anginkan (tidak terkena sinar matahari langsung). Ambil 7 buah +-50 gram rebus dengan api kecil hingga mendidih dari 4 gelas menjadi 3 gelas. Minum 3 kali sehari. Bisa juga ditambahkan brotowali 10 gram dan ciplukan 10 gram.

2.       Khasiat Putri Malu Obat Insomnia
Cara meramu: Rebuslah 30-60 gram daun tanaman putri malu hingga mendidih dan minumlah airnya. Bisa juga dikombinasikan dengan dengan 15 gram daun sawi langit serta 30 gram daun calincing yang selanjutnya direbus hingga mendidih dan minumlah air hasil rebusannya.

3.       Manfaat Putri Malu Obat Bronkitis Kronis
Cara meramu: Campurkan 600 ml air dengan 60 gram akar tanaman putri malu kemudian direbus dengan api yang kecil, biarkan hingga air hanya tersisa kira-kira 200 ml saja. Bagilah 2 air hasil rebusan untuk 2 kali minum. Bisa juga dengan cara Campurkan 30 gram daun tanaman putri malu, 10 gram akar tanaman peristrophe roxburghiana. Rebuslah dalam satu wadah, dan bagi 2 hasil rebusan untuk 2 kali minum.

4.       Khasiat putrid malu Obat Batuk Berdahak
rebus 10 hingga 15 gram direbus dan diminum air hasil rebusannya.

5.       Khasiat putrid malu Obat Ascariasis
15 hingga 30 gram daun tanaman putri malu direbus dan minum hasil rebusannya.

6.       Khasiat putrid malu i Obat Rheumatik
Siapkan 15 gram akar tanaman putri malu lalu direndam ke dalam 500 ml arak putih dalam waktu 2 minggu, cara pemakaiannya adalah dengan menempelkan ke bagian yang sakit.

7.       Khasiat putri malu lainnya adalah adalah
Mampu mengatasi penyakit malaria Akar dan biji tanaman putri malu mampu merangsang muntah, mengobati radang mata yang sudah akut, mengobati kencing batu, menurunkan panas demam tinggi pada anak-anak serta sebagai obat manjur penyakit herpes.



INFO PRODUK